Monday, June 27, 2011

UROTRACTIN

KANDUNGAN
Pipemidic acid / Asam Pipemidat.

INDIKASI
Rasa nyeri akut pada infeksi saluran kemih & kelamin yang disebabkan oleh organisme yang rentan terhadap Asam Pipemidat.
Terapi tambahan pada adenoma prostat, kencing yang tidak dapat ditahan, kateter yang permanen.

KONTRA INDIKASI
Bayi berusia kurang dari 3 bulan.

PERHATIAN
# Gangguan fungsi hati & ginjal.
# Kerusakan susunan saraf pusat, kejang.
# Terpapar sinar matahari yang kuat.

EFEK SAMPING
# Reaksi susunan saraf pusat, saluran cerna, dan kulit.
# Kelemahan otot, mialgia (nyeri otot).
# Hipertensi intrakranial.

KEMASAN
Kapsul 400 mg x 6 x 10 biji.

DOSIS
2 kali sehari 1 kapsul tiap 12 jam.
Pengobatan harus terus-menerus selama 10 hari atau lebih untuk mencegah kemungkinan kambuh.

PENYAJIAN
Dikonsumsi pada perut kosong (1 atau 2 jam sebelum/sesudah makan)

Untuk transaksi pembelian produk di Medicastore bisa melalui telepon di 021-726 2637 atau lihat di apotik.medicastore.com

Harga tersebut diatas tidak mengikat dan sewaktu-waktu dapat berubah.
Untuk informasi harga terkini dan pembelian, silahkan hubungi call center kami di 021-726 2637 atau email ke order@medicastore.com

PABRIK
Sanbe/Zambeletti.

Sumber : http://medicastore.com/obat/6251/UROTRACTIN.html

0 comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP